Di taman kupu-kupu, terdapat dua lokasi yang bisa dikunjungi, yaitu museum kupu-kupu dan penangkaran kupu-kupu.